11 Aplikasi Live Streaming Bola Terbaru 2022, Link Live Streaming Vidio

3. Mola TV

Mola TV Liga Inggris vidio

Pecinta Liga Premier Inggris tentu sudah tidak asing dengan aplikasi streaming Mola TV. Mola adalah pemegang lisensi Liga Inggris dari musim 2019-2020 hingga 2021-2022.

Jika Anda berlangganan paketnya, Anda bisa menyaksikan seluruh pertandingan Liga Inggris musim ini. Buat kamu penggemar Liga Inggris, Mola TV menjadi aplikasi streaming bola yang kami rekomendasikan.

Kalian bisa menyaksikan semua pertandingan Liga Primer Inggris di sini, baik yang Big Match maupun yang pertandingan reguler biasar.

Setiap weekend, kalian para penggemar Manchester United, Liverpool, Chelsea, dan tim lainnya tak perlu repot lagi mencari-cari link live streaming nonton Liga Inggris. Atau mau nonton liga-liga sepakbola dunia lainnya juga bisa.

4. Mobdro

Aplikasi Streaming Terbaik vidio
Mobdro

Aplikasi berikutnya bernama Mobdro. Aplikasi live streaming bola ini banyak menyiarkan pertandingan sepakbola dari liga-liga sepakbola terbaik dunia. Seperti Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Jerma, Liga Italia, dan banyak lagi.

Namun sebenarnya tak hanya pertandingan sepakbola saja, Mobdro juga menyiarkan berbagai siaran olahraga lainnya, seperti Basket NBA, Tinju, Gulat WWE, Motocross juga dapat dinikmati di Mobdro. Berbagai channel populer bisa kalian nikmati, karena tersedia di aplikasi live streaming Mobdro, seperti misalnya ESPN, NFL TV, WWE TV, beIN Sports, dan lainnya.

Tidak cuma menyiarkan pertandingan sepakbola di luar negeri, aplikasi Mobdro juga menyiarkan acara-acara lokal. Kalian bisa memilih beberapa kategori yang ditawarkan sesuai keinginan, mulai dari News, Movies, Music, Gaming, Tech, dan ada juga radio Podcast.

Lalu apa sih keunggulan Mobdro dibandong aplikasi yang lain? Salah satu keunggulan aplikasi Mobdro yang membuatnya banyak disukai karena user interface-nya yang bersih dari iklan yang menjengkelkan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *